Kamis, 18 Agustus 2016

Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Secara Alami

Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Secara Alami - Jerawat! ya jenis penyakit ini memang sudah sangat awam sekali kehadirannya di setiap umat manusia baik itu pria maupun wanita. Jerawat bisanya timbul karena adanya perubahan hormon dan ini akan terjadi bagi para remaja yang mulai masuk masa pubertas dalam hidupnya, bukan cuma karena hormon saja, nyatanya banyak kalangan dewasa yang juga memiliki banyak jerawat dibagian tubuhnya terutama dibagian wajah.


Bagi pria mungkin jerawat tidak akan begitu dijadikannya sebagai penyakit serius, namun beda halnya bagi wanita, mereka cenderung lebih memiliki kepedulian besar terhadap penampilan baik paras maupun penampilan tubuh. Mungkin dengan adanya jerawat di bagian wajah seorang wanita akan sedikit menurunkan nilai kepercayaan dalam dirinya. hal itulah yang membuat para ledis melakukan banyak hal untuk menyembuhkan dan membasmi jerawat tersebut. 

Namun meskipun jerawat sudah hilang keadaan kulit tidak akan se mulus dan secantik dulu, pasalnya jerawat akan meninggal bekas luka pada bagian tubuh yang pernah disinggahinya. Nah berikut ini bagi anda yang ingin mengembalikan kulit anda layaknya sebelum adanya jerawat dengan cara menghilangkan bekas jerawat tersebut. Simak ulasan mengenai Cara ampuh basmi bekas jerawat dibawah ini. Baca juga Cara menghilangkan jerawat batu

Bekas jerawat terjadi karena adanya kerusakan kolagen akibat radang yang terjadi pada kulit anda. Bekas jerawat itu sendiri juga terbagi dari berbagai macam ciri dan tipe, namun apapun jenis bekas jerawat yang anda miliki sebaiknya disarankan untuk membaca cara ampuh untuk menghilangkannya seperti berikut ini :

1. Dengan Mengoleskan Kortikosteroid
Jika anda terbiasa menggunakan vitamin E untuk menghilangkan bekas luka karena jerawat, sebenarnya itu sama sekali tidak akan menghilangkan bekas jerawat tersebut, karena vitamin E tidak akan mampu mengembalikan luka bekas jerawat pada kulit anda. Sebaiknya gunakan krim yang mengandung Kortikosteroid karena krim yang mengandung zat ini sangat efektif untuk membantu kulit kembali seperti awal atau mampu menghilangkan bekas jerawat tersebut. 

Zat ini juga mampu meredakan peradangan pada kulit mana kala jerawat mulai sedang membengkak, karena dengan kandungan Kortikosteroid ini peradangan pada kulit akan menghilang karena zat tersebut mampu diserap kulit dengan baik.

2. Hindari Memencet Jerawat
Biasanya ketika anda memiliki jerawat dibagian kulit anda tentu anda ingin sekali untuk memencet dan mengeluarkan isi jerawat tersebut, tapi sejatinya tindakan itu adalah tindakan salah, karena dengan memencet jerawat anda hanya akan menambah peradangan pada kulit dan akan mengakibatkan timbulnya nanah karena adanya bakteri yang masuk kedalam luka jerawat tersebut. Dan dengan memencet jerawat anda hanya akan meninggalkan bekas luka pada kulit ketika jerawat tersebut sudah hilang.

3. Jauhkan Dari Sinar Matahari Langsung
Bekas jerawat memang berupa bekas luka akibat jerawat, dan ketika anda membiarkan bekas jerawat terkena paparan sinar matahari langsung maka itu hanya akan membuat bekas jerawat tersebut semakin gelap dan semakin memper lama proses pemulihan kulit anda. Maka sebaiknya gunakan tabir surya yang mampu melindungi bekas jerawat anda dari sinar matahari langsung, karena sinar ultra violet dapat menstimulasi pigmen penghasil sel pada kulit yang mengakibatkan berkurangnya warna kulit.

Dengan menghindari dan melakukan cara ini maka besar kemungkinan bekas jerawat yang anda miliki bisa cepat pulih kembali. Karena bukan hanya jerawat saja yang harus anda risaukan, namun bekas dari luka karena jerawat pada kulit juga harus anda obati agar kulit anda kembali bersih dan tetap memiliki tingkat kepercayaan diri dan kulit tetap bersih dan halus. Sekian ulasan cara menghilangkan bekas jerawat secara ampuh semoga bisa memberi manfaat buat anda semua.

Sekian ulasan Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Secara Alami, semoga ulasan ini dapat menambah pengetahuan dan wawasan kita semua. Salam Wadah Cara